Tag Archives: beckham

Beckham Puji Keberanian Bellingham Merantau di Usia Muda

Komunitasbola.com – Jude Bellingham telah merantau saat usia masih belasan tahun, sesuatu yang jarang dilakukan pemain Inggris lainnya. David Beckham menyebut itu sesuatu yang luar biasa. Bellingahm memulai debut profesionalnya pada 2019 bersama Birmingham City. Penampilan apik di Championship membuat Borussia Dortmund datang untuk meminang Bellingham di usia 17 tahun. Tiga musim tampil di Bundesliga